-fgroup.content.material.wood.title-trans-

kayu solid

Pemrosesan kayu solid yang unik dengan mesin-mesin dari Felder Group.

-fgroup.content.material.wood.title1-trans-

Ini adalah bagaimana anda memproses kayu solid menjadi furnitur.

Buat furnitur dari kayu utuh dari alam atau panel kayu solid.

Apa itu kayu solid?

Kayu solid adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan material berbahan kayu yang diproses dari batang/gelondongan kayu tanpa secara mekanik mengubah struktur kayu itu sendiri. konsep kualitas kayu solid sendiri sudah distandrisasi, terutama pada dunia pembuatan furnitur berbahan dasar kayu hanya furnitur dengan semua bagian (terkecuali panel belakang dan dasar laci) terbuat dari kayu solid maka bisa disebut furnitur kayu solid jika veneer (lembaran tipis kayu pada material pembawa) digunakan pada furnitur, hal ini harus ditunjukkan pada kustomer.

"Apa saja keuntungan kayu solid?"

Furniitur kayu solid mempunyai beberapa keuntungan dibandingkan furnitur dari bahan veneer. corak kayu yang unik dan warna alaminya adalah hal yang tak tergantikan Furnitur kayu solid juga mempunyai struktur berpori yang yang mencegah debu berubah secara elektrostatistik, berperan sebagai anti bakteri dan juga memastikan suasana ruangan yang optimal karena bentuknya yang estetik Kayu solid dalam penanganan dan persepsi banyak orang terlihat kuat dan kokoh juga berkualitas tinggi, serta menunjukkan nilai/harga yang stabil selama beberapa generasi.

Ini adalah bagaimana anda memproses kayu solid menjadi furnitur.

Furnitur kayu solid bisa dibuat dalam 2 cara: secara untuk, kayu yang tumbuh alami atau dari panel kayu solid yang diproses sendiri atau dikombinasi dengan bagian kayu alami. Untuk panel kayu solid ( juga papan yang sudah direkatkan atau kayu laminasi): lembaran kayu dewasa/tua atau papan lamela kering yang sudah direkatkan, dibentuk kemudian direkatkan secara permanen dengan arah corak yang sama menggunakan mesin press panel.

Sebagai hasilnya, kayu tersebut tidak tegang yang mengurangi resiko retak dan adanya lekukan. Juga, penyerapan dan pelepasan embun/kelembaban pada panel kayu solid relatif lebih rendah daripada potongan kayu alami.

massivholz-werkstoff-feldergroup-holzbearbeitung-1.jpg